Cara Bangun Rumah Minimalis - Saat ada rencana ingin membangun rumah, pikiran pertama yang terjadi adalah mengenai desain dari rumah tersebut. Harus desain seperti apa yang bagus untuk rumahnya! Mungkin anda bisa mencoba desain rumah minimalis, karena dapat dibangun dilahan terbatas tetapi tetap menonjolkan arsitektur indah didalam rumah.
Nah, cara membangun rumah minimalis ada beberapa hal yang harus diperhatikan, yaitu
Perencanaan Biaya
Cara mendefinisikan rumah minimalis adalah dengan memanfaatkan lahan sebaik-baiknya. Karena akan berpengaruh pada pengeluaran biaya memabgnun rumah tersebut. Jika ingin memiliki rumah minimalis berlantai 2 cukup membuat desain lantai 2 dengan rangka atap baja. Partisi atau sekat pembatas ruangan diusahakan jangan terlalu banyak.
Siapkan Lahan
Mempersiapkan lahan difungsikan agar kita mengetahui tekstur tanah apakah rata atau miring. Jika miring, kita harus melakukan perataan lahan agar kekuatan pondasi rumah menjadi stabil.
Persiapkan IMB
Hal ini sebagai tindakan untuk mendapatkan ijin mendirikan bangunan dari Pemda agar proses pembangunan berjalan lancar. Karena disaat berjalannya proses pengerjaan, petugas dari pemda akan datang untuk mengecek ijin dari bagunan tersebut. Jika tidak memiliki atau ukuran luas bagunan melebihi batas yang diperolehkan akan mendapatkan sangsi berupa penghentian proses pembangunan dan dihancurkan jika kita tetap membandel.
Cara Bangun Rumah Minimalis
Reviewed by Samino
on
01.45
Rating:
Tidak ada komentar: