Hasil Karya Lukis Di Edwins Gallery |
Melukis Laksana Langit Ternoda Oleh Awan - Melukis ada proses membuat sebuah lukisan dengan media warna yang ditorehkan di kertas, kanvas atau dinding. Proses ini di lakukan oleh seseorang atau beberapa orang yang dijuluki sebagai pelukis. Aktifitas melukis sudah dilakukan oleh manusia prasejarah di dinding-dinding gua. Dan semakin kedepan semakin berkembang media yang dipakai untuk melukis.
Ekspresi, pemberontakan, cerita hidup, pujian dan penghargaan biasanya tema yang sering terlihat dari gambar lukisan yang dibuat oleh para pelukis ternama. Karena melukis diibaratkan seperti langit ternoda oleh awan dan tanpa batas. Para pelukis bebas menorehkannya didalam lukisan yang menjadi harga jual lukisannya.
Mona Lisa adalah salah satu lukisan tersohor dari dunia Eropa yang digambarkan sebagai pujian dan penghargaan kepada beliau. Jenis-jenis lukisan abad ke-21 adalah lukisan monokrom, Hard-tepi lukisan, abstraksi geometris, Peruntukan, Hyperrealism, fotorealisme, Ekspresionisme, Minimalis, Lyrical Abstraction, Pop Art, Op Art, Abstrak Ekspresionisme. Yang sampai saat ini menjadi aliran tersendiri beberapa pelukis ternama di dunia. Edwins Gallery salah satu Indonesian contemporary art gallery di Indonesia adalah sebuah gallery lukisan asli pelukis Indonesia yang sering mengadakan pameran lukisan dengan karya luar biasa.
Melukis Laksana Langit Ternoda Oleh Awan
Reviewed by Samino
on
01.00
Rating:
Tidak ada komentar: